UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI KONSEP SISTEM PENCERNAAN DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) DI KELAS V SD NEGERI 10 MUARA DUA KOTA LHOKSEUMAWE
Abstrak
pada guru dan siswa dikelas IV SD Negeri 2 Jangka adalah masih rendahnya aktivitas yang dilakukan guru dan siswa selama pelaksanaan pembelajaran, rendahnya respon siswa saat proses pembelajaran berlangsung serta masih rendanya hasil belajar yang diperoleh siswa. Penelitian ini bertujuan untuk memperbaiki permasalahan diatas pada materi sumber daya alam. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan jenis Penelitian Tindakan Kelas. Adapun subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV SD Negeri 2 Jangka yang berjumlah 25 orang. Sumber data diperoleh dari hasil tes, observasi dan angket. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan, diperoleh data pada siklus I aktivitas guru sebesar 77% dan aktivitas siswa 74%. Sedangkan aktivitas guru pada siklus II sebesar 91% dan aktivitas siswa sebesar 93%. Hasil belajar siswa pada siklus I sebesar 64% dan pada siklus II sebesar 88%. Respon siswa terhadap materi pelajaran sudah sangat baik, dimana yang menyatakan senang sebesar 90% dan yang menyatakan tidak senang sebesar 10%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa penggunaan model pembelajaran Think Pair Share (TPS) pada materi sumber daya alam dapat meningkatkan hasil belajar siswa, aktivitas guru dan siswa sudah berlangsung dengan baik serta mendapatkan respon yang baik dari siswa.
Referensi
Anas Sudijono, (2010) Pengantar Statistik Pendidikan, Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Arikunto, 2010. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta : Bumi Aksara
Hamadayama Jumanta, (2014) Model dan Metode Pembelajaran Kreatif dan Berkarakter, Bogor: Ghaila.
Hamalik. 2008. Proses Belajar Mengajar. Jakarta : PT Bumi Aksara
Huda, M. 2013. Model Pengajaran dan Pembelajranan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Hari Sulistyanto dan Edi Wiyono, (2008) Ilmu Pengetahuan Alam untuk SD/MI kelas 5, Jakarta: Depdiknas.
Haryanto, (2006) Sains untuk sekolah dasar kelas V, Jakrta: Erlangga.
I. W. Daniel Winantara. Penerapan Model Pembelajaran TPS Untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SD No 1 Mengwitani. Hal 148-159. Vol 1. No. 2 Agustus 2017.
Kunandar, (2011) Penelitian Tindakan Kelas Sebagai Pengembangan Profesi Guru, Jakarta: Raja Grafindo Persana
Oemar Hamalik, (2008) Proses Belajar Mengajar, Jakarta: Bumi Aksara
Pidarta, 2009.LandasanKependidikan. Jakarta : PT. AsdiMahasatya.
Ramayulis , (2010) Metodologi Pendidikan, Jakarta: Kalam Mulia.
Roestiyah. 2011.Strategi Belajar Mengajar. Jakarta : Rineka Cipta
Sudjana, Nana. 2009. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Slameto, (2012) Belajar dan Faktor-faktor yang mempengaruhi, Jakarta: PT Rineka Cipta.
Trianto, 2009. Mendesain Model Pembelajaran. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Wardhani dkk, (2013) Model-model Pembelajaran, Jakarta: Bumi Aksara.
Wirdatun Nasichah. Penerapan Model Pembelajaran TPS (Think Pair Share) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa Di Sekolah Dasar. Hal 1-10. JPGSD. Vol. 06 Nomor 01 Tahun 2018.
Yandianto, (2010) Model-model Pembelajaran Mengembangkan Profesionalisme Guru, Jakarta: Rajawali Pres.
Yunus, 2012. Pembelajaran Bahasa Berbasis Pendidikan Karakter, Bandung. Refika Anditama.