PENERAPAN THINK TALK WRITE UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENGARANG

Authors

  • Zulkarnaini FKIP Prodi PGSD, Universitas Almuslim
  • Afzalia FKIP Prodi PGSD, Universitas Almuslim

Abstract

Ketidakmantapan berbahasa siswa akibat bahasa kedaerahan.Timbulah kesenjangan belajar menulis dalam menuangkan gagasan melalui lambang grafis untuk menceritakan pengalamannya.Bahkan dari ituberpengaruh pada kompetensi menulisnya. Agar tidak terrealisasi masalah itu mustilah dikembangkan model pembelajaran think talk write sehingga tercapainya hasil belajar yang optimal. Tujuannya membangun dan membekali serta menciptakan budaya menulis di kalangan siswa kelas V SD Negeri 1 Gandapura, Kabupaten Bireuen.Lebih lagi memberikan pengetahuan tambahan bagi guru sekolah tersebut. Mengumpulkan beberapa data untuk dikaji kebenarannya melalui tes akhir tindakan setiap siklus,  hasil observasi kegiatan guru dan siswa dan wawancara serta catatan lapangan. Semua sumber data dari siswa dan seorang guru pendidik. Secara kuantitatif penelitiandengan jenis penelitian tindakan kelas untuk merekam hasil belajar dan proses pembelajaran. Hasil belajarnya 56% dan observasi pembelajaran 88% di siklus I  dan  observasi. Akan tetapi hasil belajar 89% dan prosesnya 96% lebih meningkat.Inilah alternatif perubahan iklim pembelajaran dan melibatkan kreatifitas siswa dalam belajar menulis karangan.

References

Ansari, Bansu I. 2009. Komunikasi Matematik. Banda Aceh: Yayasan Pena

Arikunto, Suharsimi, dkk. 2010. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Semi, Antar. 1993. Ciri-ciri Karangan Narasi. Jakarta: alfabeta

Depdiknas. 2005. Kemampuan Menulis. Jakarta: Dekdikbud

Harun, Mohn, dkk. 2010. Pembelajaran Bahasa Indonesia. Banda Aceh: Universitas Syiah Kuala.

Hoerudin Cecep Wahyu dan Sulyati, E. 2010. Pengembangan Kompetensi Bahasa Indonesia.Bandung: CV. Insan Mandiri.

Gie, Liang. 2002.Model Pembelajaran. Jakarta: Grafindo.

Keraf Gorys. 2005. Argumentasi dan Narasi. Jakarta: Gramedia.

Nurgiyantoro. 2010. Kriteria Penilaian Karangan. Jurnal. Diakses 21 Juli 2015.

Sagala, Syaiful. 2010. Kemampuan Profesional Guru dan Tenaga Kependidikan. Bandung: Alfabeta.

Setiawan, Iwan. 2010. Teknik Menulis Artikel. Bandung: Ketsa.

Suparno & Mohamad, Yunus. 2002. Keterampilan dasar menulis. Jakarta : Universitas terbuka.

Suyatno. 2009. Menjelajah Pembelajaran Inovatif. Sidorjo :Masmedia Buana Pustaka.

Suparno. 2008. Menulis karangan Narasi. Bandung; ALF.

Tarigan, H G. 2005 Menulis Sebagai suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.

Usman, dkk. 2008. Penelitian Tindakan Kelas. Darussalam. Banda Aceh.

Yamin, Martinis dan Ansari, Bansu I. 2009.Taktik Mengembangkan Kemampuan Individual Siswa. Jakarta: Gaung Persada Press.

Yunus, Mohammad, dkk. 2007. Bahasa Indonesia. Jakarta: Universitas Terbuka.

Published

2015-09-30